Pekanbaru-Selasa 27 Agustus 2019, Ketua dan Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Siak diajukan Bawaslu Provinsi Riau ke sidang DKPP, pasalnya KPU Siak dinilai salah dalam menindaklanjuti putusan Bawaslu Riau dimana tidak sesuai dengan amar putusan.
Pekanbaru- Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar Sidang Pemeriksaan Dugaan Pelanggaran Kode Etik Penyelenggara Pemilu Perkara dengan Nomor perkara 171-PKE-DKPP/VII/2019 , di ruang sidang Bawaslu Provinsi Riau pada hari Selasa, 6 Agustus 2019, Pukul 09.00 - 11.00 Wib.
Jakarta- Mahkamah Konstitusi (MK) hari ini, selasa 6 Agustus 2019 memutuskan Menolak 2 perkara Perselisihan Hasil Pemilihan Umum (PHPU) dari Riau, yakni Partai Nasdem dan PDI Perjuangan.
Jakarta, 30/07/19 Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Riau didampingi Bawaslu Kabupaten Bengkalis, Siak dan Inhil memberikan keterangan terkait sengketa Perselisihan Hasil Pemilihan Uumum (PHPU) yang di mohonkan oleh Partai Nasional Demokrat (Nasdem) dan PDI Perjuangan.
Pekanbaru- Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Provinsi Riau menggelar Rapat Evaluasi Laporan Komprehensif Hasil Pengawasan Pemilihan Umum Tahun 2019 dengan menghadirkan Ketua, Koordinator Sumber Daya Manusia dan Organisasi (SDMO) serta Koordinator Sekretariat Bawaslu Kabupaten/Kota se-Provin