Lompat ke isi utama
Berita

Berita

humas
Bawaslu Riau, Pekanbaru– Bawaslu Riau dan Bawaslu Kabupaten/Kota melalui Panwaslu Kecamatan se-Provinsi Riau, pada Sabtu (12/10/2024) mulai melaksanakan wawancara terhadap calon anggota Pengawas TPS yang telah dinyatakan lulus seleksi administrasi pada 11 Oktober 2024 lalu.
humas
Bawaslu Riau-Medan _ Ketua Bawaslu Riau Alnofrizal beserta Kepala Bagian Pengawasan Pemilu dan Tim melakukan pengawasan percetakan logistik Pilkada tahun 2024 di Provinsi Riau terhadap CV. Rabbani Deli Serdang di Medan, Sumatera Utara.
humas
Bawaslu Riau, Bekasi– Anggota Bawaslu Riau, Patminah Nularna mengecek tempat produksi Surat Suara Pemilihan 2024 di PT. Gramedia Cikarang, Bekasi, Kamis (10/10/2024).
humas
Surakarta - Anggota Bawaslu Provinsi Riau, Indra Khalid Nasution, SH, MH, selaku Koordinator Divisi Hukum dan Penyelesaian Sengketa Proses Pemilu, melakukan pengawasan logistik Pemilu di PT. Solo Murni yang berlokasi di Jl. A. Yani No.
humas
Pekanbaru, Bawaslu Riau - Bawaslu Provinsi Riau mengadakan Rapat Koordinasi Kelembagaan dalam Upaya Pencegahan Pelanggaran dan Penegakkan Hukum dalam Pengawasan Konten Internet (Siber) pada tahapan kampanye pemilihan kepala daerah serentak tahun 2024 pada jumat-sabtu, (11-12/10) di hotel Aryaduta
toast

Media Sosial

news

Lokasi Bawaslu Provinsi

tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle
tanya

Konsultasi
Hukum Kepemiluan

Tanyakan right-circle